[ISSN:2086-7484] Jurnal Saung Guru ini merupakan jawaban atas urgensi kebutuhan para dosen dan guru dalam rangka tuntutan karir sebagai tenaga pendidik.
Abstrak “Apabila pemimpin menyarankan nilai yang tidak mewakili kehendak kolektif, ia tidak akan mampu memobilisasi orang-orang untuk bertindak sebagai satu kesatuan. Pemimpin harus sanggup memperoleh konsensus dan kesamaan prinsip, harus mampu membangun suatu komunitas nilai bersama” (Kouzes & Posner, 1995)