« Vol. 11, No. 2, November 2012STRATEGI PEMBELAJARAN DRAMA DI SEKOLAH MENENGAH
Nia Budiana,
Diah Ayu Wulan,
FIB,
Universitas Brawijaya,
MalangAbstrak
Strategi Pembelajaran Drama di Sekolah Menengah. Rendahnya apresiasi masyarakat terhadap sastra menunjukkan rendahnya pengetahuan tentang dunia sastra. Ada berbagai hal yang menyebabkan rendahnya tingkat apresiasi terhadap sastra, diantaranya adalah mengenai pengenai pembelajaran sastra yang dirasa kurang maksimal. Pembelajaran sastra yang dimulai pada tingkat sekolah dasar sampai tingkat perguruan tinggi kurang mendapat perhatian. Subjek didik banyak mendapat teori tentang sastra tapi pengaplikasian atau beraktivitas dengan hal-hal yang berhubungan dengan sastra masih kurang. Subjek didik bisa saja mengerti teori tentang sastra tapi untuk menikmati apa itu sastra ternyata masih kurang mendapat perhatian. Pengajar masih terpaku pada kurikulum yang menekankan pada teori-teori tetapi menyediakan waktu tersendiri untuk membuat puisi, membuat naskah drama dan membaca prosa tidak ada, apalagi untuk membuat prosa, mengadakan pementasan puisi dan pementasan drama. Drama yang merupakan salah satu bentuk sastra dan merupakan bagian dari seni pertunjukan ini dirasa kurang dalam pembelajarannya. Kurang dalam hal pengajarannya maupun pihak-pihak yang terlibat di dalamnya, tidak hanya pengajar, subjek didik maupun pihak terkait perlu mendorong terciptanya apresiasi terhadap drama. Strategi pembelajaran drama juga mutlak harus dikuasai pengajar agar subjek didik menjadi tertarik, menjadi penikmat sastra dalam bentuk drama dan bahkan mampu membuat naskah drama dan melakonkannya seta mampu menangani hal-hal yang berkaitan dengan seni drama itu sendiri.
Kata Kunci: apresiasi sastra, drama, strategi pembelajaran
Abstract
Learning Strategies in High School Drama. Public Appreciation of the Literature Shows the Lack Of Knowledge About the World of Literature. There are many things that cause low levels of appreciation of literature, including the literature on learning were deemed less than the maximum. Learning literature began in primary school to university level have received less attention. The subject of a lot of students many get literary theory but application or move with things related to the literature is still lacking. Subject learners may understand the theory of literature but to enjoy what the literature was still less attention. Teachers are still fixated on curriculum that emphasizes the theories but provides its own time to make a poem, make a play and reading prose does not exist, let alone to make prose, poetry performances and hold the play. The drama, which is one form of literature and art are part of the show is missing in their learning. Less in terms of teaching and the parties involved, not just teachers, students and subject related parties need to encourage an appreciation of the drama. Learning strategy plays also an absolute must be controlled teachers so that students become interested in the subject, a connoisseur of literature in the form of drama and even able to make a manuscript and to practice it and able to handle matters relating to the drama itself.
Keywords: appreciation of literature, drama, learning strategies
Kata kunci : apresiasi sastra, drama, strategi pembelajaran
Abstrak DOC
Abstrak PDF
Send to email
Print
Share on Facebook