« Vol. VI No.1 April 2015MENINGKATKAN MANAJEMEN SEKOLAH EFEKTIF DAN EFISIEN MELALUI PEMBERDAYAAN KOMITE SEKOLAH DI SDN 4 SELAMANIK KECAMATAN CIPAKU CIAMIS TAHUN 2012
IAS (SDN 4 Selamanik Cipaku Ciamis)Abstrak
Penerapan manajemen sekolah efektif dan efisien di SDN 4 Selamanik Cipaku Ciamis berjalan melalui proses pemanfaatan seluruh sumber daya sekolah yang dilakukan secara rasional dan sistematik (mencakup perencanaan, pengorganisasian, pengerahan tindakan, dan pengendalian). Tujuan sekolah secara efektif dan efisien ditunjukkan dari kondisi sesuatu setelah terkena perlakuan atau menunjukkan taraf tercapainya suatu tujuan sekolah. Untuk menarik simpati masyarakat agar mereka bersedia berpartisipasi memajukan sekolah, dilakukan berbagai hal, antara lain memberitahu masyarakat mengenai program-program sekolah, baik program yang telah dilaksanakan, yang sedang dilaksanakan maupun yang akan dilaksanakan sehingga masyarakat mendapat gambaran yang jelas tentang sekolah yang bersangkutan.Abstract. The implementation of effective and efficient school management in SDN 4 Selamanik Cipaku Kudat runs through the whole process of utilization of school resources is done in a rational and systematic (includes planning, organizing, mobilization measures, and control). School goals effectively and efficiently shown on something after exposure treatment conditions or indicate the level of achievement of the objectives of the school. To attract public sympathy that they are willing to participate to promote the school, do a variety of things, such as informing the public about the school programs, both programs have been implemented, which are being implemented or will be implemented so that people get a clear picture of the school in question.
Kata kunci : pemberdayaan, komite sekolah
Abstrak DOC
Abstrak PDF
Send to email
Print
Share on Facebook